Laman

Rabu, 16 November 2011

Benda Antik

Barang inventaris ini pernah menjadi tulang punggung perjalanan Bank sul-sel Palopo, kini ia teronggok tak berdaya dan terabaikan, tergusur oleh teknologi yg lebih maju.

 Mesin ketik, pernah dengan setia mengawal pekerjaan Administrasi


Motor ini punya cerita menarik. Waktu penjaga lokasi menjualnya tanpa sepengetahuan kacab. Bank sulsel, yang ternyata tdk dibolehkan karena meski sdh jd bangkai masih tercatat sebagai Inventaris. akhirnya sang Kuda Besi yg pernah jadi raja jalanan ini pun dikubur d sudut belakang site Bank.Sulsel PaLopo.

Berminat berburu Benda Antik..!

Lihat juga :
- The Accident
- New guys di kota kapurung

1 komentar:

  1. ha ha ha..saya suka Mesin TIknya Kak.... dari Zaman SMK sampe Kuliah... ini yang mengajari saya untuk telaten mengetik 10 Jari...
    saya jadi ingat Guru Mengetik saya yang Sangat disiplin saat berteriak "kuku tudak boleh panjang, tdk boleh pakai 11 jari (Telunjuk - telunjuk)"
    mengetik dengan tuts Buta alias gag ada hurufnya...hihi #kisah yang panjang

    BalasHapus